Monday, August 1, 2016

Nge-Blog Lagi

Halo pembaca semua~ Duh udah lama banget ya aku nggak nge-blog. Sekian lamanya ditinggal, blog aku banyak debu, banyak sarang laba-laba, kecoa, tikus, akar pohon yang tumbuh di dinding-dindingnya (duh lebay deh). Tenang pembacah sekalian, aku kembali lagi dengan isi yang berbeda. Sebelumnya kebanyakan sih tentang perkuliahan dan ada galau-galaunya dikit (huhu).
 
Aku udah mulai jalan bisnis nih. Aku juga punya hobi baru (kayaknya). Aku juga punya kehidupan baru, masalah baru, pengetahuan baru. Sooo~ nantikan saja yaa... Dalam minggu ini aku akan nge-posting sesuatu tentang makanan. Di tunggu yaa..
 
Kissu kissu muah muah

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.